Profil Park Bo Young

April 03, 2017
Park Bo-young adalah aktris, model dari Korea Selatan yang lahir di Jeungpyeong, Provinsi Chungcheong Utara, Korea Selatan, 12 februari 1990.


Nama Park Bo Young mulai dikenal di industri hiburan Kore Selatan berkat membintangi film Speedy Scandal tahun 2008 sebagai Hwang Jung Nam dan film A Werewolf Boy sebagai Kim Suni/Eun-joo yang di bintanginya bareng Song Joong Ki di tahun 2012. Selain film layar lebar, Park Bo Young yang menempuh pendidikan di universitas Dankook jurusan teater dan film ini juga membintangi serial drama, dan beberapa kali ikut ambil bagian membintangi video klip.

Dan berikut ini biodata Park Bo Young :


Nama Lengkap : Park Bo Young
Nama Terkenal : Park Bo Young
Tempat, Tanggal Lahir : Jeungpyeong, Provinsi Chungcheong Utara, Korea Selatan, 12 februari 1990.
Nama Orang Tua : Park Wan-soo
Agama : Kristen
Twitter : ppbyy
Instagram : -

Dan berikut ini Film dan Serial Drama TV yang di bintangi oleh Park Bo Young :


Film :
이퀄 (film pendek, 2005)
Relay (film pendek dari omnibus If You Were Me 4, 2007) sebagai Hee-soo
Our School's E.T. (2008) sebagai Han Song-yi
The ESP Couple (2008) sebagai Hyun-jin
Speedy Scandal (2008) sebagai Hwang Jung-nam
Rio (animasi, 2011) sebagai Jewel (suara, dubbing Korean)[2]
Don't Click (2011) sebagai Se-hee
A Werewolf Boy (2012) sebagai Kim Suni / Eun-joo
Snow Queen (animasi, 2013) sebagai Gerda (suara, dubbing Korean)[1]
Hot Young Bloods (2014) sebagai Young-sook
Oh My Ghost (2015) sebagai Na-Bong-Soo
The Silenced (2015) sebagai Joo-Ran

Serial Drama TV :
Secret Campus  (2006) sebagai Cha Ah-rang
Witch Yoo Hee (2007) sebagai young Ma Yoo-hee
Mackerel Run (2007) sebagai Shim Chung-ah
The King and I (2007) sebagai Yoon So-hwa muda
Jungle Fish (2008) sebagai Lee Eun-soo
Mighty Chil-woo (2008) sebagai Woo-young, Chil-woo's sister (cameo)
Star's Lover (2008) sebagai Ma-ri muda (cameo)
"Oh My Ghostess" (2015) sebagai Na Bong Sun

Itulah Profil Biodata dan Foto Park Bo Young
Sharing Ya !!!

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.